Martabak Mini
Baca juga : Trend Resep TerbaruAnda boleh memasak Martabak Mini dengan 13 bahan dan 8 langkah.
Bahan Martabak Mini
- Sediakan 250 gr dari tepung terigu.
- Sediakan 50 gr dari gula pasir.
- Sediakan secukupnya dari Garam.
- Sediakan 300 ml dari air.
- Anda perlu 2 butir dari telur.
- Anda perlu 1/2 sdt dari ragi instan (fermipan).
- Sediakan 3/4 sdt dari baking soda.
- Sediakan 1 sdm dari mentega (lelehkan).
- Sediakan dari Toping.
- Sediakan dari Mesis.
- Sediakan dari Keju.
- Anda perlu dari Gula pasir untuk taburan.
- Sediakan dari skm.
Cara Masak Martabak Mini
- Sisihkan ragi dalam wadah, beri air sehangat kuku dan gula pasir 1 sdm. (Air dan gula ambil dari bahan utama). Aduk2 ragi sebentar dan diamkan 10 menit..
- Sambil menunggu ragi, pertama kocok telur dan gula pasir sisanya tadi, kocok sampai gula larut. Setelah itu masukkan sisa air, tepung terigu dan garam. Aduk2 sampai rata. Lalu masukkan ragi tadi, aduk2 sampai rata..
- Diamkan adonan sekitar 30-40 menit dan tutup dengan kain..
- Setelah 30-40 menit, campurkan baking soda dan mentega cair ke dalam adonan, aduk2 sampai rata..
- Siapkan teflon martabak, nyalakan api kecil saja. Sudah agak panas masukkan adonan martabak perlahan dan agak di tekan supaya ada pinggirannya..
- Setelah di masukkan ke teflon dan adonan agak bolong2 taburi gula pasir sedikit, lalu tutup teflon. Masak hingga agak coklat dan tidak lengket..
- Setelah matang angkat dan letakkan di piring, lalu olesi mentega dan taburi toping sesuai selera. Lakukan berulang hingga adonan habis..
- Daan martabak mini siap di hidangkan 😍.
Martabak Mini.Demikian metode membuat Martabak Mini yang enak.